Powered By Blogger

Kamis, 24 Februari 2011



Akhir-akhir ini kita sering mendengar Pertarungan antara Indonesia dan Malaysia yang terus saja bergulir dan semakin memanas. Ada beberapa budaya Indonesia yang mereka klaim sebagai budaya asli mereka.


Sementara itu, menurut Forum Kebudayaan Indonesia, sudah 32 budaya Indonesia yang budaya Indonesia yang diduga dicuri, dipatenkan, diklaim, dan atau dieksploitasi secara komersial oleh korporasi asing, oknum warga negara asing, ataupun negara lain, 21 diantaranya diklaim oleh Malaysia.


waduhhhhhh,,,,,,,,,,,,,,,,banyakk jugaa yaaaaaaaaaaaaaa.....kalau pemerintah RI tidak cepat bersikap tegass bisa bisa semua warisan budaya bangsa Indonesia terus di ambill negara lain. 


1. Batik Indonesia

  BUDAYA INDONESIA Batik Indonesia Batik adalah kerajinan yang memiliki nilai seni tinggi dan telah menjadi bagian dari budaya Indonesia (khususnya Jawa) sejak lama. Perempuan-perempuan Jawa di masa lampau menjadikan keterampilan mereka dalam membatik sebagai mata pencaharian, sehingga di masa lalu pekerjaan membatik adalah pekerjaan eksklusif perempuan sampai ditemukannya "Batik Cap" yang memungkinkan masuknya laki-laki ke dalam bidang ini. Ada beberapa pengecualian bagi fenomena ini, yaitu batik pesisir yang memiliki garis maskulin seperti yang bisa dilihat pada corak "Mega Mendung", dimana di beberapa daerah pesisir pekerjaan membatik adalah lazim bagi kaum lelaki.Tradisi membatik pada mulanya merupakan tradisi yang turun temurun, sehingga kadang kala suatu motif dapat dikenali berasal dari batik keluarga tertentu. Beberapa motif batik dapat menunjukkan status seseorang. Bahkan sampai saat ini, beberapa motif batik tadisional hanya dipakai oleh keluarga keratonYogyakarta dan Surakarta.
-Contoh gambar










2 komentar: